PENEMUAN PLANET RAKSASA TANPA CAHAYA OLEH ASTRONOM

Penemuan Planet Raksasa Tanpa Cahaya Oleh Astronom


Penemuan, Planet, Raksasa, Tanpa, Cahaya, Oleh, Astronom 

Para Astronom telah melaporkan tentang Penemuan Planet Raksasa yang besarnya 7 kali Planet Yupiter. Menurut mereka planet ini tidak mendapatkan cahaya matahari, namun memiliki suhu yang hangat.

Planet yang disebut-sebut sebagai Such Free-floaters ini telah di laporkan sebelumnya yang merupakan planet atau bintang gagal. Namun para ilmuwan yakin bahwa itu adalah planet.

Penemuan, Planet, Raksasa, Tanpa, Cahaya, Oleh, Astronom 

"Kami belum pernah melihat benda raksasa yang mengambang seperti ini", kata Micahael Liu dari Institute for Astronomy at the University of Hawaii at Manoa. Menurutnya benda raksasa tersebut telah memiliki karateristik yang sama dengan planet lainnya, meskipun terdapat di antara bintang-bintang.

Dalam laporan yang di Publikasikan di Astrophysical Journal Letters, Liu dan rekan-rekannya mengatakan bahwa objek tersebut merupakan Planet Gas yang di temukan mengorbit bintang-bintang.

Penemuan, Planet, Raksasa, Tanpa, Cahaya, Oleh, Astronom 

PSO J318.5-22 awalnya ditemukan oleh peneliti saat sedang menyisir melalui data dari Pan-STARR 1. Menurut Liu planet tersebut berwarna merah meskipun sebagian lagi ada yang berwarna cokelat seperti yang di lansir Abc news.

Setelah di pantau menggunakan Teleskop Gemini Utara dan Fasilitas Teleskop NASA Infrared Telescope di Puncak Mauna Kea, Tim menyimpulkan bahwa planet tersebut bergerak dan telah terbentuk sekitar 12 juta tahun yang lalu. 

Menurut mereka planet bergerak bersama-sama dengan Bintang muda lainnya yang di sebut Beta Pictoris yang merupakan sebuah Pelabuhan Gas.

Sumber:
uzone.id
Abc news

  

   



Views
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai topik artikel. Komentar yang tidak relevan dengan topik artikel akan terhapus.

Note: only a member of this blog may post a comment.

Blog Archive

Bookmarking

Ikuti Facebook