7 TEMPAT PALING MENAKUTKAN DI BUMI


Mahessa83-Saat ini ada banyak teror buatan manusia mengintai siap untuk datang dan menerkam. Seperti vampire, mayat hidupdan kengerian fiksi menjijikan lainnya. Planet kita banyak terdapat tempat menakutkan yang sangat nyata bagi keberadaan manusia.  Pada postingan kali ini kami akan menghadirkan 7 Tempat Paling Menakutkan Di Bumi yang mungkin Anda tidak pernah memikirkanya.

1. Death Valley (Lembah Kematian)


Death Valley (Lembah Kematian)

Death Valley adalah sebuah daerah terpanas, terkering dengan suhu terendah yang terjadi di Amerika Utara. Tempat ini terletak diantara pegunungan yang curam. Death Valley membentang sepanjang 225 kilometer serta berada 86 meter dibawah permukaan laut. Pada bulan Juli suhunya bisa mencapai 46 derajad celsius.

2. Australia


Autralia Air Tawar Australia

Benua ini penuh dengan binatang berbahaya yang dapat menggigit Anda kapan saja. Hal ini mungkin tidak memberikan kematian tetapi dapat menyakitkan bagi jasmani Anda.

Salah satu hewan berbahaya di Australia adalah Ular  Cokelat Australia dan Ular Harimau yang dapat membunuh manusia dengan sekali gigitan saja. Tetapi perawatan dengan anti-racun banyak tersedia di sana.

Namun adakah anti-racun yang dapat melindungi manusia dari gigitan Buaya Air Asin? salah satu hewan paling berbahaya di Australia yang umumnya hidup disebelah utara Australai. Hewan dengan panjang mencapai sekitar 7 meter ini sangat agresif. Dalam setahun bisa memangsa 2 korban manusia.

Hewan lainnya yang sangat berbahay di Australia adalah Hiu Putih, Ubur-ubur berbisa, Gurita Biru, Ikan Batu, Laba-laba berbisa, 

3. Afrika Tengah


Afrika Tengah

Tempat ini memiliki sambaran petir lebih banyak dari tempat lainnya di dunia. Seperti yang ditunjukan peta satelit kepadatan kilat global.

Petir disini rata-rata membawa sekitar 30.000 amp, memiliki 100 juta volt listrik. Sambaran petir adalah ancaman kedua yang sangat mematikan yang berhubungan dengan cuaca di Amerika Serikat. Yang rata-rata dapat membunuh 48 orang per tahun.

Kemungkinan yang melanda dalam kehidupan Anda dengan perbandingan 1 " 3000 di Amerika Serikat dan 1 : lebih dari 3000 di tempat ini.

4. Pulau Komodo, Indonesia


Pulau Komodo, Indonesia

Di Pulau Komodo ini tidak akan ada yang mendengar jika Anda berteriak tetapi setidaknya Komodo dapat mendengarnya. Hewan ini dapat mencium keberadaan Anda dalam jarak beberapa mil jauhnya.

Kadal terbesar di dunia ini adalah kanibalisme, monster predator. Komodo terbesar yang pernah tercatat adalah dengan panjang 3,13 meter seberat 166 kg. Komodo adalah hewan pemakan bangkai dengan cara berburu, menyerangkadal kecil, tikus atau kerbau. Untuk membunuhnya hewan ini menjatuhkannya serta merobeknya bagian tubuhnya berkeping-keping. Gigi berigi Komodo mengandung racun dan bakteri  yang mematikan, Jika hewan buruannya dapat lolos, beberapa hari kemudian sudah akan menjadi bangkai.

5. Antartica


Antartica

Selama musim dingin di Antartica, pada akhir Maret hingga pertengahan September Matahari tidak akan pernah muncul di tempat ini. Badai salju ganas dapat mengurangi visibilitas yang dapat menyebabkan suhu di bawah -60 derajad.

Stasium Vostok, yang dibangun Rusia ditempat ini pernah mencatat suhu terndah di tempat ini pada tahun 1983 dengan suhu minus 89,2 derajad celsius.

6. Gua Gumantong, Malaysia


Gua Gumantong, Malaysia

Jika jutaan keluar tidak melihat kehadiran Anda ditempat ini, Tetapi jutaan kecoak yang biasa memakan kelelawar atau burung yang jatuh kebawah akan cepat dilahap oleh kecoa tanpa menyisakan tulang sedikitpun. Jangan terjebak di dalam sini tanpa penerangan yang cukup atau menggunakan pakaian yang aman digunakan.

7. Taman Nasional Madidi, Bolivia


Taman Nasional Madidi, Bolivia

Catatan yang tak terlupakan daro Fotografer Joel Saltore yang diterbitkan National Geographic pada tahun 2000 di Taman Nasional Madidi, Bolivia ini begitu menakutkan. 
Selam berhari-hari dalam malam yang gelap penuh dengan tangisan binatang misterius. Saltore menceritakan seekor belatung boffly yang keluar dari perut babi liar yang dapat meobek semua isi perut babi. Gigitan ikan pari yang sangat beracun, Cacing Parasit yang dapat masuk ketubuh manusia melalui makanan, Semut penyengat, jamur yang dapat meyerang kulit manusia dan banyak lagi yang lainnya.
Perlu untuk diketahui bahwa daun dan ngengat ditempat ini banyak yang berbisa. Jika kita menyentuh mereka akan mengakibatkan rasa sakit dalam beberapa jam.
Sumber:LiveScience 


   
Views
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai topik artikel. Komentar yang tidak relevan dengan topik artikel akan terhapus.

Note: only a member of this blog may post a comment.

Blog Archive

Bookmarking

Ikuti Facebook