INILAH JALAN PALING EKSTRIM DI ATLANTIK OCEAN ROAD

Inilah Jalan Paling Ekstrim Di Atlantik Ocean Road


Inilah Jalan Paling Ekstrim Di Atlantik Ocean Road

Mahessa83-Setiap pengendara pada umumnya ingin melajukan mobilnya di jalanan yang mulus dan tidak rusak. Namun tidak bagi kebanyakan warga Norwegia yang ingin merasakan liburan akhir pekannya. Mereka menikmati liburannya di Atlantik Ocean Road. Tempat ini merupakan tempat dengan pemandangan yang sangat indah namun mengerikan. Bagaimana tidak, Jika dalam keadaan cuaca buruk mereka harus menghadapi ombak besar di tengah jalan raya saat berkendara.

Inilah Jalan Paling Ekstrim Di Atlantik Ocean Road

Salah satu tempat yang paling indah di jalan Atlatik Road Ocean adalah adanya sebuah jembatan "The Drunk Bridge". Jembatan ini tentunya berbeda dengan kebanyak jembatan yang sering kita lihat. Jembatan ini memiliki bentuk yang berbeda dan unik sehingga banyak para wisatawan yang datang mengunjungi tempat ini.

Inilah Jalan Paling Ekstrim Di Atlantik Ocean Road

Pemandangan di jalanan inipun sangat menakjubkan. Dari sisi-sisi jalanan pengendara akan melihat indahnya laut lepas dengan pulau-pulau kecil yang dihubungkan dengan jembatan . Jembatan yang telah berusia 25 tahun ini merupakan jembatan yang menghubungkan daratan Norwegia dengan pulau Averoy.

Inilah Jalan Paling Ekstrim Di Atlantik Ocean Road




Inilah Jalan Paling Ekstrim Di Atlantik Ocean Road


Dibutuhkan waktu 6 tahun untuk membangun jalan di Laut Atlantik ini. Para pekerja juga banyak menghadapi masalah seperti badai dan angin. Menurut Biro Wisata di negara tersebut pada tahun 2013 ada seorang turis dari Israel yang meninggal karena tersapu ombak. Kabarnya pada saat itu ia sedang melihat pemandangan dari pinggir jalan, seperti dilansir dari Daily Mail.  

  

  
Views
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai topik artikel. Komentar yang tidak relevan dengan topik artikel akan terhapus.

Note: only a member of this blog may post a comment.

Blog Archive

Bookmarking

Ikuti Facebook