8 Gambar Menarik Pada Cuaca Dingin Paling Eksrim Di Dunia
- Dari Buffalo, Badai Salju Paling Ekstrim pada tahun 1977 hingga badai salju yang melanda Amerika Utara baru-baru ini menjadikan tempat-tempat tersebut membeku di selimuti oleh salju. Berikut kami tampilkan 8 Gambar Menarik Pada Cuaca Dingin Paling Ekstrim di Dunia seperti yang di lansir daei oddee.com
1. Mercusuar Terbungkus Es Di Danau Michigan
Ini adalah photo cantik yang saat diambil memang benar dalam keadaan membeku oleh photografer pro John Mc Cormick pada 23 Januari 2013. Menurut weather.com suhu disini turun sangat dratis hingga 6 derajad di bawah nol.
2. Air Terjun Niagara Membeku
Air dari Air Terjun Niagara tetap mengalir selama suhu dibawah nol derajad. Tapi gumpalan es raksasa terbentuk di atas dan dibawah air terjun setiap tahunnya.
3. Badai Salju Buffalo
Selama badai salju Buffalo, New York di tahun 1977, salju yang cukup tinggi dapat menyentuh lampu jalan.
Badai salju pada tahun 1977 dianggap masih yang terburuk dalam sejarah wilayah ini. dengan 70 mil per jam angin dan angin dingin dari -60 derajad.
4. Kolam Renang Es
Tidak ada yang dapat dilakukan dikolam ini, selain berselancar di atasnya.
5. Cuaca Ekstrim di Jenewa
Ini adalah pohon dan mobil yang membeku selama badai es di dekat danau Leman, Jenewa, Swiss pada tahun 2005 di suhu -8 hingga -12 derajad dibawah nol ditambah angin yang sangat kuat hingga 100 kmh (70 mph) dan apapun yang mereka sentuh akan membeku.
6. Air Mendidih Membeku
Photo yang sangat luar biasa yang menggambarkan badai es di danau Leman, Swiss pada tahun 2005. Suhu yang super dingin pada -8 hingga 12 dibawah titik nol dapat membuat air mendidih langsung menjadi es di sebuah tempat di dekat Danau Leman, Versoix, Swiss.
7. Michigan
Kota Michigan memang membeku selama badai musim dingin hercules dengan suhu -37 derajad.
8. Pulau Lovund
Disini kawanan ikan sampai membeku dan berenang di laut dangkal di pulau kecil Lovund. Sebuah pulau kecil yang berjarak beberapa mil dari daratan Norwegia. Suhu yang mencapai 7 dibawah nol membekukan sekumpulan ikan-ikan ini.
Sumber: oddee.com
0 komentar:
Post a Comment
Berkomentarlah sesuai topik artikel. Komentar yang tidak relevan dengan topik artikel akan terhapus.
Note: only a member of this blog may post a comment.