5 FAKTA MENARIK TENTANG ASPIRIN

5 Fakta Menarik Tentang Aspirin  


Aspirin

Mahessa83- Bahan utama Aspirin yang ditemukan dalam sari tanaman seperti kulit pohon willow telah digunakan selama berabad-abad sebagai obat nyeri. Pada akhir tahun 1800-an seorang ahli kimia membuat sebuah bentuk senyawa yang disebut asam asetilsalisilat, yang dapat diberikan dengan baik kepada orang yang dapat kita temukan dalam bentuk tablet sekarang ini.

Selain dapat menghilangkan rasa sakit, Aspirin juga memiliki efek lain pada tubuh. Berikut 5 Fakta Menarik Tentang Aspirin.

1. Mengurangi Resiko Serangan Jantung


Mengurangi resiko serangan jantung

Dengan mengkonsumsi Aspirin dalam dosis rendah setiap hari dapat mengurangi resiko serangan jantung. Hal ini di sebabkan Aspirin dapat mencegah sel-sel yang di sebut platelet dari penggumpalan di pembuluh darah. Penggumpalan trombosit adalah penting untuk memperbaiki luka. Tetapi gumpalan terlalu besar dapat mencekal pembuluh darah dan mencegah aliran darah yang dapat menyebabkan serangan jantung. Ini resiko pembekuan darah lebih tinggi untuk orang dengan aterosklerosis atau penumpukan plak di arteri.

The American Hearth Association merekomendasikan mengkonsumsi Aspirin dosis rendah bagi orang yang beresiko tinggi terkena serangan jantung atau yang telah selamat dari serangan jantung. Tetapi hal ini harus dibicarakan terlebih dahulu ke dokter Anda untuk menentukan aspirin dalam dosis yang tepat.

Karena mengkonsumsi Aspirin yang berlebihan dapat meningkatkan efek samping yang berbahaya seperti resiko pendarahan gastrointestinal.

2. Meningkatkan Resiko Tinitus


Meningkatkan Resiko Tinitus

Mengkonsumsi Aspirin yang berlebihan (8-12 tablet sehari) juga dapat meningkatkan resiko tinnitus atau dengung di telinga. Menurut University of California, Berkeley, Di perkirakan bahwa Asam Silisilat bahan utama dari Aspirin dapat merusak telinga bagian dalam.

3. Mengurangi Resiko Kanker


Mengurangi Resiko Kanker

Penelitian telah menemukan bahwa hubungan antara mengkonsumsi Aspirin secara teratur dapat mengurangi resiko Penyakit Kanker terutama pada Kanker Usus Besar.

Sebuah penelitian yang di terbitkan pada tahun 2011menemukan bahwa mengkonsumsi dua tablet  Aspirin setiap hari dapat menurunkan tingkat Kanker Usus Besar hingga 63 persen di antara orang-orang yang beresiko tinggi terkena Kanker Usus Besar. Studi lain yang di publikasikan tahun lalu juga menemukan bahwa mengkonsumsi Aspirin dalam dosis rendah dapat mengurangi kematian akibat kanker.

Menurut National Cancer Institute, Aspirin Cyclooxygenenase (COX), Enzim yang di produksi selama alami oleh tubuh dan juga di produksi oleh beberapa jaringan prakanker.

Meskipun bukti yang berkembang menghubungkan penggunaan aspirin secara teratur dapat mengurangi resiko penyakit kanker, Tetapi obat ini belum di rekomendasikan sebagai cara untuk mencegah kanker.

4. Meningkatkan Resiko Syndrom Reye


Meningkatkan Resiko Syndrom Reye

Anank-anak yang mengkonsumsi aspirin secara berlebihan akan dapat meningkatkan Sindrom Reye yaitu suatu kondisi langka yang di tandai dengan kerusakan otak dan hati. Gejal ini ditandai dengan muntah yang berkepanjangan, kebingungan serta kejang.

Menurut Mayo Klinik, Kondisi ini biasanya terjadi pada anak yang diberi aspirin ketika pulih dari flu atau cacar air. Meskipun aspirin telah di setujui untuk di konsumsi pada anak-anak lebih dari 2 tablet sehari, tetapi itu tidak boleh di berikan kepada anak-anak yang baru pulih dari flu atau cacar air.  

5. Masalah Pada Kehamilan


 Masalah Pada Kehamilan

Menurut Mayo Klinik, Aspirin dan non-steroid anti-imflamasi (NAIDS) tidak di anjurkan untuk di konsumsi selama masa kehamilan, terutama pada saat akan melahirkan. Karena aspirin mempengaruhi pembekuan darah. Mungkin dapat meningkatkan resiko pendarahan pada ibu atau janin.  

"OAINS juga dapat mempengaruhi kemampuan pembuluh darah di jantung bayi," kata Mayo Klinik lebih lanjut.  


sumber:LiveScience        

 
Views
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai topik artikel. Komentar yang tidak relevan dengan topik artikel akan terhapus.

Note: only a member of this blog may post a comment.

Blog Archive

Bookmarking

Ikuti Facebook