
MahessaBlog | Nishiyama Onsen Keiunkan adalah hotel tertua di dunia yang terletak di Hayakawa, Prefektur Yamanashi, Jepang. Hotel yang didirikan pada tahun 705 oleh Fujiwara Mahito, Putra seorang ajudan Kaisar Jepang ke-38, Kaisar Tenji dan ini merupakan hotel tertua di dunia dan mungkin perusahaan tertua di dunia yang telah beroperasi setelah Kongo Gumi diakuisisi pada tahun 2006. Pada tahun 2011, Nishiyama Onsen Keiunkan secara resmi diakui...